Suka dan Duka Belajar Online di SMP Labschool Jakarta
Halo, teman-teman! Apa kabar semua? Semoga sehat-sehat aja ya, apalagi sekarang kasus virus Covid-19 lagi naik drastis! Ada pepatah yang bilang kalau "tak kenal maka tak sayang". Jadi, kenalan dulu, yuk! Salam kenal, nama aku Alyssia Larasati Ramadhani. Sekarang, aku kelas 8D. Kalau ditanya kenapa aku mau sekolah di SMP Labschool Jakarta, itu karena mamaku sering bercerita Labschool itu salah satu SMP yang bagus di Jakarta. Jadi, mamaku menyuruhku untuk sekolah disana. Lama-kelamaan aku jadi semakin tertarik untuk bisa sekolah di Labschool! Bukan hanya karena Labschool termasuk salah satu sekolah favorit, tapi juga karena lingkungannya yang bagus dan juga program-programnya yang keren! Sebenarnya sih, yang paling aku tunggu-tunggu itu program immersion -nya, tapi karena ada pandemi virus corona, jadi gagal dhe kegiatan immersion- nya! :( Tapi, semoga aja pandeminya cepat selesai, ya! Omong-omong, disini aku akan bercerita ke kalian tentang pengalaman aku selama belajar di S